Berita: Seputar Blora


Desa wisata Sambongrejo, Kecamatan Sambong Kabupaten Blora, meraih juara harapan kategori Desa Wisata Berkembang pada acara penghargaan Anugerah Desa Wisata Indonesia (ADWI) 2023 yang berlangsung di TMII Jakarta, Minggu (27/8/2023). Penghargaan itu diraih dengan konsep utama merawat kelestarian alam dan sosial budaya. Ketua Pokdarwis Sido Rukun Desa Wisata Sambongrejo, Janurman bersama jajaran pengelola, menyampaikan terimakasih kepada Kemenparekraf yang telah memberikan penghargaan ADWI,...

Read more

Polres Blora menggelar Pelatihan Sispam Kota untuk melatih personel Polres Blora dalam menghadapi berbagai kemungkinan yang terjadi selama masa Pemilu 2024, Selasa (29/8/2023). Kapolres Blora yang diwakili oleh Kabag Ops Kompol Sudarno, S.H., mengatakan bahwa tujuan utama pelatihan ini adalah untuk mengasah kewaspadaan dan respon personel bilamana di suatu TPS terjadi protes atas hasil perhitungan suara dan massa mendatangi KPUD Blora. "Disituasi itulah respon dari seluruh personel...

Read more

Ketua DPRD Blora, HM., Dasum, SE., MMA mengatakan perjalanan Indonesia selama 78 tahun ini tentu tidak mudah, dengan mengusung tema “Terus Melaju Untuk Indonesia Maju” merefleksikan, meneruskan laju pertumbuhan secara kolektif, mendorong seluruh elemen bangsa untuk memiliki sifat dan tanggug jawab bersama, dan bergerak secara harmoni menuju Indonesia Maju. Hal itu disampaikan Ketua DPRD Blora dalam sambutan pada Malam Resepsi  HUT ke-78 RI tingkat Kabupaten Blora yang dilaksanakan...

Read more

Jambore Pemuda tingkat Kabupaten Blora yang dilaksanakan Dinas Kepemudaan Olahraga Kebudayaan Pariwisata (Dinporabudpar) Blora telah selesai dilaksanakan penilaian dan ditentukan pemenangnya oleh tim juri. Pelaksana Tugas (Plt) Kepala Dinporabudpar Blora Iwan Setiyarso, menyatakan, lomba antara lain bertujuan untuk mengangkat potensi daerah melalui karya para pemuda Kabupaten Blora. Selain itu juga untuk pembentukan karakter pemuda dalam melestarikan kearifan lokal. “Jambore Pemuda...

Read more

Pasukan hijau Dinas Lingkungan Hidup (DLH) Kabupaten Blora langsung sat-set membersihkan sampah usai Blora Street Carnival. Bahkan, sampah yang terkumpul usai acara ini ada pada kisaran 5,5 ton. Kepala DLH Blora Kepala DLH Blora Istadi Rusmanto mengapresiasi pasukan hijau yang sudah menjalankan tugas dengan sangat baik. "Karnaval adalah agenda rutin tahunan rangkaian dari peringatan HUT Kemerdekaan RI, jadi DLH selalu menyiapkan pasukan kebersihan untuk seluruh rangkaian kegiatan selama...

Read more

Karnaval (Blora Street Carnival) dalam rangka peringatan Hari Ulang Tahun ke-78 Republik Indonesia (HUT ke-78 RI) kategori  PAUD/TK, SD dan SMP di Kabupaten Blora berlangsung meriah, Minggu (27/8/2023). Puluhan peserta dari PAUD/TK, SD dan SMP berlomba mempertunjukkan kreasinya masing-masing di sepanjang rute yang telah ditetapkan, yakni start Jalan Pemuda (depan kantor Bupati Blora) hingga Jalan A. Yani (depan Gedung DPRD Blora). Untuk PAUD/TK sebagian besar menampilkan...

Read more

Tim Dinkominfo Blora kembali mengukir prestasi dalam lomba yang diselenggarakan panitia dalam peringatan HUT ke-78 RI di wilayah Kabupaten Blora. Sebelumnya meraih juara I pada lomba gerak jalan ketepatan waktu pada Senin, 14 Agustus 2023 lalu dengan kategori gerak jalan lintas sektoral, umum, OPD dan TNI-Polri sejauh 3,5 Km. Selanjutnya, disusul capaian juara pada lomba Bola Gendong di Lapangan Kridosono Blora. "Alhamdulillah, terimakasih atas dukungan dari Kepala Dinas, Sekdin dan...

Read more

Panitia Hari Ulang Tahun (HUT) Ke-78 Kemerdekaan Republik Indonesia tingkat kabupaten Blora, Jawa Tengah menggelar pawai pembangunan (karnaval) Sabtu (26/8/2023). Ribuan warga memadati sepanjang jalan Pemuda hingga Jalan A. Yani atau depan gedung DPRD Blora yang dilalui peserta karnaval. Pawai dibuka secara resmi oleh Bupati Blora H. Arief Rohman, S.IP.,M.Si dengan ditandai pelepasan balon uara dan pengibaran bendera start di depan kantor Bupati Blora. Mengawali arak-arakan...

Read more

UPTD Puskesmas Sonokidul Kecamatan Kunduran Kabupaten Blora menggelar acara Gerakan Masyarakat Hidup Bersih dan Sehat (Germas). Kegiatan yang dibalut nuansa peringatan HUT ke-78 RI itu dilaksanaan di halaman Puskesmas Sonokidul dan terbuka untuk umum, dengan mengusung tema Germas Kemerdekaan Republik Indonesia, Jumat (25/8/2023). Jenis kegiatan yang dilaksanakan yaitu, jalan sehat, pelayanan Vaksin Covid-19, cek kesehatan, cek gula darah, konsultasi gizi, donor darah, skrining...

Read more

Dalam rangka mengantisipasi Kebakaran hutan dan Lahan akibat musim kemarau berkepanjangan, Polres Blora bersinergi dengan TNI, BPBD, Satpol PP dan Pemerintah Daerah menggelar Apel Kesiapan Penanganan Kebakaran Hutan dan Lahan di halaman depan Mapolres Blora, Kamis (24/8/2023). Kapolres Blora AKBP Agus Puryadi, S.H., S.I.K., M.Si., bersama Komandan Kodim 0721/Blora Letkol Czi Yuli Hartanto, S.E., menjadi Pimpinan Apel menyampaikan bahwa Kebakaran Hutan dan lahan menjadi perhatian Khusus...

Read more

Berita Terbaru

KPU Blora Resmi Tetapkan Perolehan Kursi Parpol dan Caleg Terpilih Pemilu 2024
03 Mei 2024 Jam 06:21:00

Komisi Pemilihan Umum (KPU) Kabupaten Blora resmi menetapkan perolehan kursi partai-partai...

Berbusana Adat Jawa Tengah, Bupati Blora Pimpin Upacara Peringatan Hardiknas 2024
02 Mei 2024 Jam 20:06:00

Bupati Blora Arief Rohman memimpin upacara peringatan Hari Pendidikan Nasional (Hardiknas) 2024...

Kesempatan Bagi ASN Isi Jabatan Dewan Pengawas Perumda Air Minum Tirta Amerta Blora
02 Mei 2024 Jam 15:35:00

Perusahaan Umum Daerah (Perumda) Air Minum Tirta Amerta Kabupaten Blora membuka kesempatan bagi...