Berita


Bupati Blora, H. Arief Rohman, S.IP., M.Si terus aktif sosialisasi dan edukasi pendidikan politik kepada para pemilih pemula. Seperti halnya dilakukan di SMAN 1 Tunjungan, Senin (21/8/2023). Orang nomor satu di Blora itu berpesan kepada para pelajar yang sudah memiliki hak pilih dalam Pemilu maupun Pilkada serentak tahun 2024 mendatang, untuk menjadi pemilih pemula yang cerdas dan tidak sekedar ikut-ikutan. “Hak pilih adik-adik pemilih pemula yang menentukan arah bangsa ini dimasa...

Read more

Panji Estafet Tunas Kelapa 2023 diserahkan ke Kwarcab Gerakan Pramuka Blora oleh Kwarcab Gerakan Pramuka Rembang di perbatasan kedua wilayah jajaran pengurus Kwarcab, tepatnya di Desa Ngampel Kecamatan Blora, Senin (21/8/2023). Timbang terima antara Kwartir Cabang Kabupaten Rembang dan Kwartir Cabang Kabupaten Blora berlangsung sukses dan khidmat. Majelis Pembimbing Cabang (Mabicab) Kabupaten Rembang AKBP Suryadi, S.I.K.,M.H. menyerahkan tunas kelapa kepada penerima Mabicab Kabupaten...

Read more

Forkopimda Blora menggelar pendidikan politik bagi pemilih pemula di SMA Negeri 1 Tunjungan, Senin (21/8/2023). Hal itu penting karena pendidikan politik bagi pemilih pemula atau lebih tepatnya pemilih dari kalangan milenial perlu adanya panduan dari narasumber yang ahli. Kegiatan yang dihadiri Bupati Blora H. Arief Rohman, S.IP., M.Si dan Kapolres Blora AKBP Agus Puryadi, S.H., S.I.K., M.Si., yang diwakili oleh Kasatintelkam Polres Blora AKP Soeparlan, S.H., tersebut bertujuan untuk...

Read more

Dinas Lingkungan Hidup (DLH) Kabupaten Blora telah meluncurkan (melaunching) dan meresmikan bank sampah Kalpataru. Acara yang diselenggarakan di lingkungan dinas setempat itu dibuka oleh Kepala DLH Kabupaten Blora Istadi Rusmanto, ST., MM selaku Pembina Bank Sampah Kalpataru. “Launching itu sudah kami laksanakan pada hari Jumat, 10 Agustus 2023. Jadi kami bekerja sama dengan Bank Sampah Induk (BSI) dan Pegadaian Blora,” jelasnya di Blora, Senin (21/8/2023). Dikatakannya, program...

Read more

Kesadaran lingkungan siswa-siswi melihat banyaknya sampah dari klobot (kulit jagung) di musim panen jagung memantik mereka mendesain sedemikian apik menjadi busana carnival. Sehingga ada yang berbeda dalam penampilan karnaval siswa-siswi SMK PSM Randublatung dalam agenda carnival tahun ini. Mereka berhasil menyulap sampah klobot jagung ini menjadi busana yang indah. Tidak hanya itu, kesadaran lingkungan lainnya adalah siswa-siswi SMK PSM Randublatung menampilkan hasil pakaian carnival yang...

Read more

Pemerintah Kabupaten Blora melaksanakan upacara dalam rangka peringatan Hari Jadi ke-78 Provinsi Jawa Tengah, Sabtu (19/8/2023). Upacara dilaksanakan di halaman Setda Blora dipimpin langsung Bupati Blora H. Arief Rohman, S.IP., M.Si selaku inspektur upacara dengan mengenakan pakaian adat samin. Peserta upacara sebagian besar juga mengenakan pakaian adat samin.  Terdiri beberapa pleton, yakni Forkopima Blora, Kepala Organisasi Perangkat Daerah (OPD), Pegawai Aparatur Sipil...

Read more

Longsoran sungai Desa Ngampon Kecamatan Jepon (turut Dusun Glagahan Desa Jepangrejo Kec. Blora) mulai ditangani secara kolaborasi antara Pemdes Ngampon, Bidang Sumber Daya Air (SDA) Dinas Pekerjaan Umum dan Penataan Ruang (DPUPR), Balai Besar Wilayah Sungai (BBWS) Pemali Juana serta masyarakatat desa setempat. Excavator, material dan tenaga kerja yang juga melibatkan relawan Operasi Pemeliharaan (OP) Jaringan Irigasi mulai melakukan aktivitas pekerjaan sejak Rabu (16/8/2023). Kepala DPUPR...

Read more

Momentum peringatan HUT ke-78 RI di Kabupaten Blora menjadi sejarah penting khususnya bagi 20 Kepala Desa hasil Pilkades serentak 2023 yang digelar Sabtu (8/7/2023) lalu, secara resmi  mereka dilantik Bupati Blora H. Arief Rohman, Kamis (17/8/2023) di pendopo Kabupaten Blora.  Dari 20 Kades terpilih tersebut, satu diantaranya merupakan Kades Pergantian Antar Waktu (PAW) dari Desa Keser Kecamatan Tunjungan, Kabupaten Blora. Dalam sambutannya, Bupati Arief Rohman menegaskan bahwa...

Read more

Dandim 0721/Blora Letkol Czi. Yuli Hartanto, SE. menjadi inspektur upacara penurunan bendera merah putih peringatan HUT Ke-78 Republik Indonesia di Alun-alun Blora, Sabtu (17/8/2023) sore. Peserta upacara penurunan bendera merah putih terdiri dari unsur TNI, Polri, Linmas, FKPPI, Korpri, mahasiswa, pelajar dan pramuka. Bupati Blora Arief Rohman, S. IP., M.Si., Wakil Bupati Blora Tri Yuli Setyowati, ST., MM., Sekda Blora Komang Gede Irawadi, SE., M.Si, unsur Forkopimda dan pimpinan OPD,...

Read more

Pemerintah Kabupaten Blora menggelar apel kehormatan dan renungan suci di Taman Makam Pahlawan (TMP) Wira Bhakti menjelang peringatan Hari Ulang Tahun (HUT) ke-78 Republik Indonesia. Acara berlangsung khidmat di lokasi TMP Wira Bhakti Blora, Selasa (16/8/2023) pukul 24.00 WIB. Bertindak selaku inspektur apel kehormatan dan renungan suci, Kapolres Blora yang baru AKBP Agus Puryadi. Pada kesempatan tersebut Kapolres Blora yang baru AKBP Agus Puryadi membacakan naskah apel kehormatan dan...

Read more

Berita Terbaru

Ikuti Manasik, 643 Calhaj Blora Akan Berangkat ke Tanah Suci 3 Juni 2024
27 April 2024 Jam 19:31:00

Para Calon Haji (Calhaj) Blora mulai ikuti manasik haji, Sabtu (27/4/2024). Jumlah Calhaj Blora...

Pemkab Blora Menggelar Rakor dengan Kementerian Koordinator Perekonomian RI
27 April 2024 Jam 19:16:00

Pemkab Blora menggelar Rakor dengan Kementerian Koordinator Perekonomian (RI), Deputi Bidang...

Berusia 74 Tahun, RSUD dr. Soetijono Blora Punya 6 Inovasi Layanan Kesehatan
25 April 2024 Jam 17:47:00

Bertepatan dengan peringatan ulang tahunnya ke-74, Kamis (25/4/2024), RSUD dr. R. Soetijono...