Berita: Seputar Blora


Ruas jalan di Tuk Buntung  Kecamatan Cepu juga dilakukan pemeliharaan rutin guna mengembalikan fungsi jalan oleh Dinas Pekerjaan Umum dan Penataan Ruang (DPUPR) Kabupaten Blora.   Kepala Bidang Bina Marga, Nidzamudin Al Huda, ST, menjelaskan bahwa pemeliharaan rutin tidak hanya untuk di wilayah Blora kota saja, namun juga di berbagai wilayah sesuai Unit Pelaksana Teknis Daerah (UPTD) Pengelolaan Jalan Jembatan dan Irigasi (PJJI) UPTD yang terkait. “Pemeliharaan rutin dilaksanakan...

Read more

Informasi terkini tentang monitoring data Covid-19 dan vaksinasi serta peta zonasi risiko Covid-19 Kabupaten Blora, Jawa Tengah, terus disampaikan kepada warga masyarakat supaya diketahui dan tetap menaati protokol kesehatan. Hal itu penting mendapat perhatian dari masyarakat agar situasi pandemi Covid-19 segera berakhir. Vaksinasi menjadi salah satu upaya pencegahan Covid-19 yang harus diikuti. Bagi yang belum vaksin diminta segera mengikuti vaksin. (DINKOMINFO BLORA).

Read more

Dinas Pangan, Pertanian, Peternakan dan Perikanan (DP4) Kabupaten Blora menginformasikan data suspek Penyakit Mulut dan Kuku (PMK) pada sapi per 26 Juli 2022 pukul 23.59 WIB. Kepala DP4 Blora drh. R. Gundala Wejasena melalui Kepala Bidang Kesehatan Hewan DP4 Blora, drh. Tejo Yuwono menyampaikan jumlah kasus PMK hingga tanggal tersebut mencapai 3.103 ekor. "Berdasarkan data suspek PMK per 26 juli 2022 pukul 23.59 WIB, jumlah kasus 3.103 ekor," jelasnya, di Blora, Rabu (27/7/2022)....

Read more

Badan Pengawas Pemilihan Umum (Bawaslu) Kabupaten Blora melakukan koordinasi dengan Kejaksaan Negeri Blora, Rabu (27/7/2022). Koordinasi tersebut sebagai persiapan untuk membentuk sentra Penegakan Hukum Terpadu (Gakkumdu) Pemilu 2024 di Kabupaten Blora. Rombongan Bawaslu Blora diterima langsung oleh Kepala Kejaksaan Negeri Blora, Ichwan Effendi dan jajarannya. Dalam kesempatan tersebut, Ketua Bawaslu Blora Lulus Mariyonan menuturkan koordinasi tersebut sebagai persiapan pembentukan...

Read more

Informasi terkini tentang monitoring data Covid-19 dan vaksinasi serta peta zonasi risiko Covid-19 Kabupaten Blora, Jawa Tengah, terus disampaikan kepada warga masyarakat supaya diketahui dan tetap menaati protokol kesehatan. Hal itu penting mendapat perhatian dari masyarakat agar situasi pandemi Covid-19 segera berakhir. Vaksinasi menjadi salah satu upaya pencegahan Covid-19 yang harus diikuti. Bagi yang belum vaksin diminta segera mengikuti vaksin. ( DINKOMINFO BLORA ).

Read more

Dinas Kesehatan (Dinkes) Kabupaten Blora melaksanakan pertemuan dan transfer knowledge persiapan penilaian Ombudsman Layanan Publik pada dinas setempat, Selasa (26/7/2022). Pertemuan ini dihadiri oleh Direktur Rumah Sakit dr. R. Soetijono Rumah Sakit dr. R. Soeprapto, 26 Kepala UPTD Puskesmas se-Blora dan sub-koordinator DKK Blora. Kepala Dinas Kesehatan Kabupaten Blora Edi Widayat, S.Pd, M.Kes, MH berpesan agar Kepala Tata Usaha seluruh UPTD bisa meningkatkan kualitas pelayanan publik...

Read more

Blora-Ratusan pelajar SMP disertai guru pendamping mengikuti Workshop Cinematography yang diselenggarakan Musyawarah Kerja Kepala Sekolah (MKKS) SMP Koordinator Wilayah 01 Kabupaten Blora bertempat di SMPN 1 Blora, Selasa (26/7/2022) dan Rabu (27/7/2022). Kegiatan ini dibuka oleh Kepala Dinas Pendidikan Kabupaten Blora H Aunur Rofiq,SE, M.Si., yang diwakili oleh Kepala Seksi Pembinaan SMP, Fiqri Hidayat, S.Pd.I, M.Pd. Kasi Pembinaan SMP berharap akan ada banyak sineas-sineas muda yang...

Read more

Pucuk pimpinan di Polres Blora Polda Jawa Tengah mengalami pergantian. AKBP Fahrurozi,SIK,MM,MH resmi menjabat Kapolres Blora menggantikan pejabat lama AKBP Aan Hardiansyah,SH,MH. Acara pisah sambut digelar di Mapolres Blora Selasa, (26/07/2022). Meskipun berjalan secara sederhana, namun tidak mengurangi khidmat dan semangat seluruh peserta.  AKBP Aan Hardiansyah,SH,MH bakal menempati jabatan baru sebagai Kasubbagprodik Bagprodiklat Robindiklat Lemdiklat Polri....

Read more

Dinas Perumahan, Permukiman dan Perhubungan (Dinrumkimhub) Kabupaten Blora melaksanakan pengecatan marka pada beberapa bahu jalan di wilayah kota Blora dan sekitarnya. Hal itu disampaikan Kepala Dinrumkimhub Kabupaten Blora Drs. Pitoyo Trusingtyas Sarodjo melalui Kepala Seksi Manajemen Rekayasa Lalu Lintas Bidang Sarana Prasarana Perlengkapan Jalan Dinrumkimhub Dra. Ema Restu Widyani. “Pengecatan marka jalan ini termasuk pemeliharaan rutin di tahun 2022. Hari ini di jalan Gunandar...

Read more

Leneng atau pagar pengaman jembatan Tirtonadi yang berada di Jalan Reksodiputro Blora dipercantik dengan cat warna kuning dan hitam. Kepala Dinas Pekerjaan Umum dan Penataan Ruang (DPUPR) Ir. Samgautama Karnajaya,MT melalui Kepala Unit Pelaksana Teknis Daerah (UPTD) Pengelolaan Jalan Jembatan dan Irigasi (PJJI) Wilayah I DPUPR Blora Mimintari Sulistyorini, SE., MM, membenarkan pengecatan ulang di leneng jembatan Tirtonadi Blora. “Jadi kami keliling di beberapa jembatan, seperti di...

Read more

Berita Terbaru

KPU Blora Resmi Tetapkan Perolehan Kursi Parpol dan Caleg Terpilih Pemilu 2024
03 Mei 2024 Jam 06:21:00

Komisi Pemilihan Umum (KPU) Kabupaten Blora resmi menetapkan perolehan kursi partai-partai...

Berbusana Adat Jawa Tengah, Bupati Blora Pimpin Upacara Peringatan Hardiknas 2024
02 Mei 2024 Jam 20:06:00

Bupati Blora Arief Rohman memimpin upacara peringatan Hari Pendidikan Nasional (Hardiknas) 2024...

Kesempatan Bagi ASN Isi Jabatan Dewan Pengawas Perumda Air Minum Tirta Amerta Blora
02 Mei 2024 Jam 15:35:00

Perusahaan Umum Daerah (Perumda) Air Minum Tirta Amerta Kabupaten Blora membuka kesempatan bagi...