Berita: Berita Terkini


Blora berhasil raih penghargaan Kabupaten Layak Anak (KLA) kategori Madya tahun 2023 dari Kementerian Pemberdayaan Perempuan dan Perlindungan Anak (Kemen PPPA). Penghargaan tersebut diumumkan semalam, Sabtu (22/7/23), melalui zoom. Dengan demikian setelah lima tahun 5 tahun berturut-turut bertahan di kategori Pratama, tahun ini naik peringkat. Selain Blora, anugerah KLA kategori Madya juga diberikan kepada sejumlah kabupaten di Indonesia. Diantaranya, Kabupaten Bandung, Kota Bekasi,...

Read more

Sebanyak 1. 372 Pegawai Pemerintah dengan Perjanjian Kontrak (PPPK) di lingkungan Pemkab Blora, dilantik Bupati Blora, H. Arief Rohman, Jumat (21/7/2023) pagi. Para PPPK tersebut, mulai Agustus sudah akan terima gaji Rp3,5 juta. Mereka terdiri dari tenaga kependidikan, hingga tenaga teknis, merupakan formasi pengadaan tahun 2022, dilantik Bupati di halaman Dinas Pendidikan Blora. Bersamaan dengan itu dilakukan pengambilan sumpah janji dan penandatanganan kontrak kerja. Ikut...

Read more

Bupati Blora, H. Arief Rohman, S.IP., M.Si, bersilaturahmi ke Dukuh Tanduran, Desa Kemantren, Kecamatan Kedungtuban, Kamis siang (20/7/2023). Orang nomor satu di Blora itu, hadiri upacara adat sedulur sikep yang tengah memugar makam leluhur, yakni makam Almarhum Simbah Soerokidin, penerus perjuangan Samin Soerosentiko. Tidak hanya sekedar hadir, Bupati yang akrab dipanggil Mas Arief itu, ikut membantu memasangkan nisan yang baru di makam tokoh sedulur sikep yang menantu Samin...

Read more

Sebanyak 369 ASN di lingkungan Pemkab Blora resmi dilantik dan diambil sumpah jabatannya sebagai pejabat fungsional oleh Bupati Blora, H. Arief Rohman, S.IP., M.Si, di pendapa rumah dinas Bupati, Selasa (18/7/2023). Dalam kesempatan itu Bupati Arief meminta seluruh pejabat fungsional yang baru dilantik  bisa menjadi agen perubahan dalam menciptakan inovasi pelayanan publik yang lebih baik demi kemajuan Kabupaten Blora. "Kami minta seluruh pejabat fungsional bisa menjadi pelopor inovasi...

Read more

Bupati Blora H. Arief Rohman, berpesan kepada para pelajar yang sudah memiliki hak pilih dalam Pileg, Pilpres maupun Pilkada serentak tahun 2024 mendatang, menjadi pemilih pemula yang cerdas dan tidak sekedar ikut-ikutan. Hal itu disampaikan Bupati Arief bersama Forkopimda Blora saat sosialisasi dan edukasi pendidikan politik kepada para pemilih pemula di aula SMAN 2 Blora, Selasa (18/7/2023). Hadir sejumlah perwakilan pelajar SMA setempat. ‘’Para pemilih pemula harus cerdas dan tidak...

Read more

Sejumlah insan pegiat Keluarga Berencana (KB) dari Kabupaten Blora menerima 5 penghargaan tingkat Jawa Tengah. Penghargaan diserahkan oleh Ketua Tim Penggerak PKK Jawa Tengah, Atikoh Ganjar Pranowo dalam acara Peringatan Hari Keluarga Nasional (Harganas) tingkat Jawa Tengah, di pendopo Kabupaten Kendal, Kamis (13/7/2023). Ini cukup diapresiasi, mengingat dari 12 kategori yang dilombakan, Kabupaten Blora berhasil meraih juara di 5 kategori. Masing-masing, untuk kategori akseptor...

Read more

TNI Manunggal Membangun Desa (TMMD) Sengkuyung Tahap II Kodim 0721/Blora, di Desa Ngampel, Kecamatan Blora, secara resmi dibuka Wakil Bupati Blora Tri Yuli Setyowati, ST, MM, Rabu (12/7/2023).  Untuk sasaran fisiknya, TNI dan warga akan membangun jembatan dengan panjang 12 Meter dan lebar 3 Meter. Kemudian pembangunan jalan rabat beton sepanjang 30 Meter dengan lebar 3 Meter, serta membangun talud sepanjang 30 Meter, kanan dan kiri. Sedangkan untuk sasaran non fisiknya,...

Read more

Bupati Blora, H. Arief Rohman, S.IP., M.Si., menegaskan, seluruh Kepala Dinas atau OPD di lingkungan Pemkab Blora harus inovatif. Jika ada Kepala Organisasi Perangkat Daerah yang tidak siap untuk berinovasi pihaknya akan mengevaluasi. "Kuncinya inovasi bagus dan berhasil itu khan ada Kepala Dinas atau perangkat daerah. Kalau tidak siap dan tidak serius untuk inovasi-inovasi yang kreatif ya kita evaluasi. Semua kan tujuannya untuk pelayanan terhadap masyarakat Blora," tandas Bupati Arief...

Read more

Sekolah Tinggi Agama Islam (STAI) Al Muhammad, Cepu, kini resmi berubah statusnya menjadi Institut Agama Islam (IAI). Bupati Blora, Arief Rohman berharap, ke depan bisa segera menjadi Universitas. Perubahan status STAI Al Muhammad menjadi IAI tersebut ditandai dengan pemotongan pita dan launching yang dihadiri oleh Direktur Jenderal Pendidikan Islam Kementerian Agama RI, Prof. Dr. Muhammad Ali Ramdhani, S.TP., M.T, Minggu (9/7/2023). Tampak hadir pula Koordinatorat Perguruan...

Read more

Bupati Blora H. Arief Rohman, S.IP., M.Si., bersama Ketua TP PKK Kabupaten Blora Hj. Ainia Sholichah, SH., M.Pd.AUD., M.Pd.BI.,  terima penghargaan Lencana Manggala Karya Kencana (MKK) dari Badan Kependudukan dan Keluarga Berencana Nasional (BKKBN) Republik Indonesia, Selasa (4/7/2023) malam.  Penerimaan penghargaan dilakukan dalam rangkaian kegiatan Puncak Harus Keluarga Nasional (Harganas) 2023 di Palembang, Sumatera Selatan. Dimana diserahkan langsung oleh Kepala BKKBN RI DR...

Read more

Berita Terbaru

KPU Blora Resmi Tetapkan Perolehan Kursi Parpol dan Caleg Terpilih Pemilu 2024
03 Mei 2024 Jam 06:21:00

Komisi Pemilihan Umum (KPU) Kabupaten Blora resmi menetapkan perolehan kursi partai-partai...

Berbusana Adat Jawa Tengah, Bupati Blora Pimpin Upacara Peringatan Hardiknas 2024
02 Mei 2024 Jam 20:06:00

Bupati Blora Arief Rohman memimpin upacara peringatan Hari Pendidikan Nasional (Hardiknas) 2024...

Kesempatan Bagi ASN Isi Jabatan Dewan Pengawas Perumda Air Minum Tirta Amerta Blora
02 Mei 2024 Jam 15:35:00

Perusahaan Umum Daerah (Perumda) Air Minum Tirta Amerta Kabupaten Blora membuka kesempatan bagi...