Agenda Blora

SOSIALISASI KETENTUAN BIDANG CUKAI TEMBAKAU TAHUN 2020


Dalam rangka Sosialisasi Ketentuan Bidang Cukai Tembakau Tahun 2020, akan dihelat pagelaran kesenian Tradisional Wayang Kulit Secara Virtual.
Pagelaran Wayang kulit akan dilaksanakan pada hari Selasa Tanggal 27 Oktober 2020, mulai pukul 13.00 - 17.00 WIB.
Anda bisa melihat Via Live YouTube Dinkominfo Blora atau Halo Blora.
Atau Bagi anda yang ingin mendengarkan bisa menyimak di LPPL Radio Gagak Rimang Blora pada gelombang 105.9 FM atau Live Streaming Audio
Sosialisasi ini juga akan dimeriahkan kehadiran pelawak Jolang

    Kategori Agenda

    Berita Terbaru

    Bupati Blora Ajak Insan Pers Implementasikan Nilai-nilai yang Diwariskan Tirto Adhi Soerjo
    11 Februari 2025 Jam 09:35:00

    Pemerintah Kabupaten Blora siap mendukung penuh berbagai kegiatan dalam rangka Hari Pers...

    Klub Jantung Sehat SBC Gelar Senam Bersama, Ajak Warga Gemar Olahraga
    10 Februari 2025 Jam 12:51:00

    Dalam rangka memperingati hari ulang tahun Klub Jantung Sehat "SBC" (Sehat,Bugar,Ceria), telah...

    Ketiga Kali, Pengajian Umum Haul Eyang Dipojoedo Dilaksanakan di Desa Tambaksari
    10 Februari 2025 Jam 10:56:00

    Pengajian umum dalam rangka haul Eyang Dipojoedo di Desa Tambaksari Kecamatan Blora Kabupaten...